Resep Kue GETAS (postingrame2_jajanantradisional) Oleh Aprilia_kitchen


Kue GETAS (postingrame2_jajanantradisional) oleh aprilia_kitchen

Resep Kue GETAS (postingrame2_jajanantradisional)

Resep Kue GETAS (postingrame2_jajanantradisional) - Resep Kue GETAS (postingrame2_jajanantradisional) favorit. Assalamu'alaikum sahabat cookpad semuaa😘 tetap semangat yaaaπŸ˜„ yeayyπŸ˜„, Hari ini postingrame2 jajanan tradisional!! Dan... Terjawablah sudah dg adanya kue GETAS ini, hmmm so simple😊. Resep aku adaptasi dari mba @Diahdidi. Manis gurihπŸ‘Œ...

Bahan - Bahan :

  • 125 gr tepung ketan putih (rose brand)
  • 50 gr tepung beras (rose brand)
  • 150 gr kelapa parut
  • 125 ml santan dari 1/2 butir kelapa
  • 3/4 sdt garam halus
  • secukupnya minyak untuk menggoreng
  • bahan besta:
  • 75 gr gula pasir
  • 35 ml air
  • 1/2 sdt garam

Langkah - Langkah :

  • Campur tepung ketan, tepung beras, kelapa parut dan garam aduk rata. Kemudian masukan santan sedikit demi sedikit. Campur rata.
  • Bentuk lonjong pipih, tapi jangan terlalu pipih yaa... kemudian sisihkan
  • Panaskan minyak dg api sedang
  • Kemudian goreng getas hingga matang
  • Rebus gula pasir, air dan garam, aduk rata hingga mengental. Kemudian masukan kue getasnya aduk rata, matikan api. Aduk terus sampai kering, selesai.
  • Sajikan..
  • Masih dalam kategori jajanan trasional niiii....πŸ˜„πŸ˜„, enakk, manis guriiih,πŸ˜‹πŸ˜‹ nyam nyaammm


1 Response to "Resep Kue GETAS (postingrame2_jajanantradisional) Oleh Aprilia_kitchen"